Matematika

Pertanyaan

penduduk suatu daerah tercatat 20.000 jiwa pada tahun 2001. jika tingkat pertumbuhannya mencapai 2%pertahun. tentukan jumlah penduduk pada tahun 2015

2 Jawaban

  • n = 2005-2001=4
    r = 2% = 0,02

    P = Po (1+r)^n
    P = 20000 (1+0,02)^4
    P = 20000 (1,02)^4
    P = 20000 . 1,08243216
    P = 21.648,6432
    P = 21.649

    semoga membantu..
  • pertumbuhan tiap tahun sebanyak
    2% maka laju nya
    2/100 x 20000 = 400
    sehingga banyak penduduk tahun 2015
    400x14x20000=112000000

Pertanyaan Lainnya