Fisika

Pertanyaan

fungsi sel darah merah dan putih

2 Jawaban

  • sel darah merah adalah salah satu darah yang mengandung oksigen untuk membakar sari makanan menjadi energin yang disebut dengan oksidasi
    sedangkan sel darah putih adalah salah satu sel darah yang fungsinya untuk melawan benda asing yang masuk ketubuh atau bisa disebut anti body
  • Fungsi sel darah putih

    Infeksi yang mengancam dan berpotensi merusak tubuh akan ditangani oleh sel darah putih dengan cara mengenalinya terlebih dahulu kemudian menghancurkan mikroorganisme yang bersangkutan. Ini merupakan fungsi utama sel darah putih sebagai pertahanan tubuh.

    Fungsi Sel Darah Merah

    Fungsi utama sel-sel darah merah adalah membawa oksigen ke semua sel-sel tubuh seiring dengan pemompaan darah yang dilakukan oleh jantung.

Pertanyaan Lainnya