koperasi ternak bersama membeli 20 ekor sapi rp 8.000.000 perekor kemudian sapi tersebut dijual dengan harga 8300.000 per ekor tetapi 1 mati berapa besar kerugi
Matematika
hadifikri1622
Pertanyaan
koperasi ternak bersama membeli 20 ekor sapi rp 8.000.000 perekor kemudian sapi tersebut dijual dengan harga 8300.000 per ekor tetapi 1 mati berapa besar kerugian koperasi itu
1 Jawaban
-
1. Jawaban frankykawi3
harga beli = 8.000.000 x 20
= rp. 160.000.000
harga jual = 8.300.000 x 19
= rp. 157.700.000
kerugian = harga jual-harga beli
= 157.700.000-160.000.000
= -2.300.000
jadi koperasi itu rugi sebesar rp. 2.300.000