Kimia

Pertanyaan

api di pegang terasa? _ _ _ a _

1 Jawaban

  • Api jika dipegang akan terasa panas. Hal ini dikarenakan api mengeluarkan energi panas (kalor) di dalamnya. Energi tersebut yang menyebabkan rasa panas saat dipegang.

    Pembahasan

    Api merupakan suatu proses atau reaksi kimia yang menghasilkan panas dan cahaya yang dapat dilihat langsung. Api banyak dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari untuk diambil panasnya. Hal ini dikarenakan api mengkasilkan energi panas (kalor). Energi tersebut berasal dari proses perubahan ikatan rangkap pada senyawa oksigen (O₂). Di mana oksigen yang awalnya merupakan ikatan rangkap lemah berubah menjadi ikatan yang lebih kuat. Sehinga menghasilkan karbon dioksida dan air, serta melepaskan energi sebesar 418 kJ per 32 g O₂. Contoh penggunaan api dalam kehidupan sehari-hari seperti digunakan untuk memasak, sumber penerangan dengan bantuan lilin, dll.

    Pelajari lebih lanjut

    1. Materi tentang zat yang dapat memadamkan api https://brainly.co.id/tugas/531274

    2. Materi tentang bahaya api https://brainly.co.id/tugas/38965448

    3. Materi tentang manfaat api bagi kehidupan https://brainly.co.id/tugas/1779630

    Detail jawaban

    Kelas: 11

    Mapel: Fisika

    Bab: 5 - Suhu dan Kalor

    Kode: 11.6.5

         

    #AyoBelajar #SPJ2        

Pertanyaan Lainnya