Biologi

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan aerob dan nonaerob

1 Jawaban

  • • respirasi aerob adalah respirasi yang membutuhkan oksigen untuk menghasilkan energi.
    • tahapan respirasi aerob: glikolisis, siklus krebs, dekarbosilasi oksidatif (DO), transpor elektron


    • respirasi anaerob adalah respirasi dimana jika tidak ada oksigen maka tidak melepaskan semua energi.
    • fermentasi alkohol dan fermentasi asam laktat


    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya