PPKn

Pertanyaan

undang-undang Dasar 1945 merupakan dokumen hukum yang didalamnya mengandung aspek non hukum seperti pandangan hidup cita-cita moral dasar filsafat keyakinan religius dan paham politik suatu bangsa dengan demikian dapat dinyatakan bahwa undang-undang Dasar 1945 merupakan konstitusi dalam arti
A) luas
B) statis
C) sempit
D) Dinamis

1 Jawaban

  • Undang undang dasar 1945 merupakan dokumen hukum yang di dalamnya mengandung aspek nonhukum seperti pandangan hidup, cita cita moral, dasar filsafat, keyakinan religius, dan paham politik suatu bangsa, dengan demikian, dapat dinyatakan bahwa undang undang dasar 1945 merupakan konstitusi dalam arti
    => A. Luas
    Semoga membantu yaa :D

Pertanyaan Lainnya