Akses jaringan Global Area Network (GAN) adalah
TI
rinaa94
Pertanyaan
Akses jaringan Global Area Network (GAN) adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Piraa12
GAN merupakan jaringan komputer yang cakupannya lebih luas. Jaringan ini merupakan komputer-komputer yang ada di negara-negara diseluruh dunia. Pada saat ini jaringan yang termasuk GAN adalah internet. Dimana internet dapat menghubungkan komputer-komputer yang ada di seluruh dunia. Global Area Network (GAN) atau internet dapat juga berupa kumpulan jaringan yang terinterkoneksi dengan cakupan meliputi dunia.