Ujian Nasional

Pertanyaan

berbuat yang makruf artinya

2 Jawaban

  • Secara harfiyah, kata ma’ruf merupakan isim maf’ul yang berasal dari kata
    عرف –يعرف -معرفة[1] yang berarti mengetahui, mengenal atau mengakui, melihat dengan tajam atau mengenali perbedaan. Sebagai isim maf’ul, kata ma’ruf diartikan sebagai sesuatu yang dikenali, diketahui atau yang diakui, dan terkadang kata ini diartikan sebagai sesuatu yang sepantasnya dan secukupnya.
  • jika di lakukan mendapat tidak apa-apa, tetapi jika di tinggalkan mendapat pahala

Pertanyaan Lainnya