Apakah tujuan pembangunan ketenagakerjaan
IPS
aldid
Pertanyaan
Apakah tujuan pembangunan ketenagakerjaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban esta
1.Memberdayakan dan mendayagunakan tenaga kerja secara optimum,
2.Menciptakan pemerataan kesmpatan kerja dan penyediaan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan pembangunan nasional,
3.Memberikan perlindungan bagi tenaga kerja dalam mewujudkan kesejahteraannya,
4.Meningkatkan kesejahteraan tenaga kerja dan keluarganya.