Apa fungsi dari: a. Vitamin, b. Mineral, c. Air, d. serat?
Biologi
FlareDad
Pertanyaan
Apa fungsi dari: a. Vitamin, b. Mineral, c. Air, d. serat?
1 Jawaban
-
1. Jawaban avieramona
Fungsi dari :
A. Vitamin : fungsi dari vitamin sangat banyak tergantung vitamin itu sendiri. Namun, fungsi vitamin secara umum adalah agar sistem metabolisme pada tubuh manusia berjalan normal.
B. Mineral : fungsi mineral untuk menjaga kesehatan tulang, mencegah terjadinya gangguan pada otot, dll.
C. Air : air berfungsi untuk menjaga suhu tubuh, memperlancar pencernaan, pelumas sendi, dll.
D. Serat : fungsi serat adalah untuk merangsang aktivitas saluran usus secara normal dalam mengeluarkan kotoran, membantu menurunkan berat badan, dapat menghindarkan kandungan lemak didinding pembuluh darah arteri sebelah rahim.
Smoga membantu^^