Fisika

Pertanyaan

Tolong ya kak yang pinter fisika. Poinnya besar niih... pakek jalan ya.. besok pagi dikumpull
Tolong ya kak yang pinter fisika. Poinnya besar niih... pakek jalan ya.. besok pagi dikumpull

1 Jawaban

  • Diket :
    4 Muatan identik, + q diletakkan di setiap sudut pada persegi yg bersisi a cm
    Konstanta listrik, k

    Tanya :
    Gaya pada satu muatan akibat 3 muatan yg lainnya, F = __?

    Jawab :
    Maaf saya lagi gak bisa pakai lepi, sehingga penyelesaiannya bisa bayangkan.

    Muatan 1 terletak di pojok kiri bawah
    Muatan 2 terletak di pojok kanan bawah
    Muatan 3 terletak di pojok kanan atas
    Muatan 4 terletak di pojok kiri atas

    Saya tinjau muatan 1, akan muncul gaya interaksi antara :
    # Muatan 1 dan muatan 2
    Arah ke kiri, sebesar :
    F12 = k.q²/a² = F

    # muatan 1 dan muatan 3
    Arah serong ke kiri bawah, sebesar
    F13 = k.q²/(a√2)² = k.q²/2.a² = F/2

    # Muatan 1 dan muatan 4
    Arah ke kebawah, sebesar :
    F14 = k.q²/a² = F

    Step 1
    ----------
    Arah F12 = F ke kiri dan F14 = F ke bawah membentuk sudut 90° saling tegak lurus, maka resultan nya adalah :
    F124 = √(F12² + F14² + 2.F12.F14.cos 90°)

    F124 = √(F² + F² + 0)
    F124 = √(2.F²)
    F124 = F√2

    Step 2
    ---------
    Karena hasil resultan dari F12 dan F14 adalah F124 terletak segaris dan searah dng F13 maka resultan nya adalah :
    F1 = F124 + F13
    F1 = F√2 + F/2
    F1 = (√2 + 1/2).F

    F1 = (√2 + 1/2).k.q1.q2 / a²

    Jawaban : B


    -----
    )|(
    FZA