Sejarah

Pertanyaan

Saat ini ada beberapa versi dari supersemar (surat perintah sebelas Maret). Mengapa keberadaannya yang asli menuai kontroversi?

1 Jawaban

  • Supersemar merupakan naskah historis yang maha penting bagi Indonesia karena merupakan penanda jejak kepresidenan Soekarno menuju Soeharto (1966). Tetapi, para sejarawan meragukan keaslian Supersemar sprti yg tertuang dalam buku sejarah (yg isinya instruksi utk Soeharto utk menjaga kestabilan negara/pembubaran PKI). Tapi, tidak lama setelah itu, Soeharto menggantikan Soekarno sbg presiden. Padahal, Soekarno sendiri mengaku bahwa Supersemar isinya bukan pemindahan kekuasaan kepresidenan. Ini menuai kontroversi yg skrg masih menjadi perdebatan sejarawan.

Pertanyaan Lainnya