Biologi

Pertanyaan

mengapa indonesia mempunyai keanekaragaman hayati yang termasuk dalam golongan tertinggi didunia ?

2 Jawaban

  • Karena indonesia memiliki hutan hujan tropis yang di dalamnya terdapat beraneka macam flora dan fauna yang dapat hidup. Selain itu, indonesia juga terletak di lokasi yang strategis. Sehingga, keanekaragaman hayati di indonesia juga ada sedikit pengaruh dari luar negara, sehingga menambah beberapa jenis keragaman hayati di indonesia.


    Itu si menurutku. Maaf ya kalo pendapatku kurang tepat
  • karena indonesia berada pada jalur katulistiwa yang memiliki musim tropis dan memiliki bentuk geografi yang strategis untuk berkembangbiaknnya keaneragaman hayati

Pertanyaan Lainnya